Sabtu, 18 Maret 2017

Junjung yang Tinggi, Tanam yang Dalam (Local Wisdom 3)

Oleh: Agung Praptapa Para marketer memiliki seribu satu cara untuk memasarkan produknya, namun word of mouth (WOM) diyakini sebagai cara pemasaran yang paling efektif. WOM merupakan strategi pemasaran melalui referensi orang lain. Jadi, dari mulut ke mulut. Nampaknya ini sangat [...]
Junjung yang Tinggi, Tanam yang Dalam (Local Wisdom 3)

Sabtu, 11 Maret 2017

I Heart You

Seusai kuliah, Salsa mengecek ponselnya yang sedari tadi ditaruhnya di dalam tas. Ada tiga panggilan tak terjawab dan sebelas pesan masuk. Semua dari Dani, kekasihnya. Sa, pulang kuliah jam berapa? Sa, Kalau udah selesai kuliah SMS ya. Udah selesai belum? Salsaa.. Dan sederet SMS [...]
I Heart You

Senin, 06 Maret 2017

Deadline

Secercah cahaya kehidupan, Terpancar melewati persegi napas, Menyinari awal kehidupan, Tersenyum menyapa Mata Cinta terbuka dan ia hanya melihat sekeliling dalam sepi. Mengucek-ngucek mata dan meraba sekeliling kasurnya mencari sesuatu. “Cinta, bangun sayang. Jangan hanya terbaring [...]
Deadline